Budaya-Tionghoa.Net | Kwee Tiam Tjing (1900-1974) dilahirkan di Pasuruan . Dia menempuh pendidikan , Lagere School Malang , kemudian ke MULO. Dia juga seorang otodidak dan mulai banyak membantu berbagai surat kabar , terutama “Lay Po” yang waktu itu baru terbit di Bandung dimana Kwee membuktikan kemampuannya dalam hal menulis yang membuatnya kelak menduduki satu tempat penting dalam bidang jurnalistik.
Author: Zhonghua Wenhua
Lweekang Sesuatu Yang Nyata Atau Khayalan? [1]
Budaya-Tionghoa.Net | Sejak membaca cerita silat beberapa tahun yang lalu, pertanyaan di atas selalu berada di benak. Kalau pertanyaan di atas diajukan dalam kuesioner, mungkin
beberapa menjawab nyata dan beberapa menjawab khayal. Mungkin ada beberapa sebelum menjawab yang bertanya lwekang yang seperti apa?
Gary Cao Ge , Penyanyi Malaysia Menembus Mainland
Budaya-Tionghoa.Net | Penyanyi Malaysia , Gary Chaw Pak Haw , yang berbasis di Taiwan merilis album terbarunya di Beijing yang berjudul “Sensation”. Bersama dengan musisi jazz dari Argentina dan Brazil , penyanyi yang juga penulis lagu ini sedang memasuki pasar di Tiongkok dengan menandatangani sebuah kontrak dengan sebuah perusahaan rekaman. (China Daily , 6 Juni 2012).
Tembok Besar Tiongkok Ternyata Jauh Lebih Panjang
Budaya-Tionghoa.Net | Tembok Besar Tiongkok secara resmi dinyatakan lebih panjang dari sebelumnya. Pengukuran panjang tembok adalah sepanjang 21.196 kilometer atau 13.170 mil berdasarkan survey negara terakhir menurut laporan Xinhua.
Liu Yong Fu – Pasukan Bendera Hitam , Pahlawan Kebanggaan Tionghoa
Budaya-Tionghoa.Net | Para turis yang pernah mengunjungi Guilin, China, pasti pernah mendengar kota Nan Ning yang berada didaerah bagian selatan propinsi Guang xi. Sekitar 200km dari kota Nanning ada sebuah kota pelabuhan yang terkenal, yaitu kota Qin Zhou (钦州). Dikota inilah terletak sebuah bangunan kuno bekas kediaman pahlawan lagenda, “Pendekar Bendera Hitam”, Jenderal Liu Yong Fu (1837-1917)