Budaya-Tionghoa.Net| Dalam Traditional Chinese Medicine [TCM] , “Huang Di Nei Jing”, tubuh dipercaya merupakan satu kesatuan organik dengan organ yang terikat lima elemen , lima rasa , lima musim , organ , lima mood dan lima warna . Lima warna itu adalah adalah hijau , merah , kuning , putih dan hitam.
Memakan warna tertentu dapat membantu mengatur dan memperkuat organ terkait. Dalam TCM , warna kuning berhubungan dengan limpa. Limpa memainkan peran penting dalam mengatur metabolisme sel darah merah. Dan juga memainkan peran penting bagi sistem imunisasi terhadap infeksi dan penyakit.