Budaya-Tionghoa.Net | Di Tiongkok sering ada seminar-seminar besar maupun kecil oleh sejarahwan yang membahas kembali sejarah faktual mengenai Samkok (Sanguo atau Tiga Kerajaan) . Analisis-analisis baru yang muncul sering kontroversial seperti Zhuge Liang tidaklah sesempurna dan sebijak yang dibayangkan kita seperti yang dilukiskan dalam roman Samkok oleh Luo Guan-zhong, melainkan seorang yang licik dan dengki.
Author: Zhonghua Wenhua
Buang Tahayulnya, Jangan Buang Fengshuinya.
Budaya-Tionghoa.Net | Ada pertanyaan seperti ini. Apakah Fengshui hanya sekedar mitos saja atau memang ada manfaatnya. Seperti misalkan rumah tusuk sate , apakah dapat membawa bencana bagi penghuninya ? Sebetulnya Feng shui adalah ilmu tata letak bangunan yang munculnya berdasarkan pembuktian empiris. Karena keterbatasan pengetahuan orang masa lalu maka dikaitkan dengan mitos (Levis Strauss). IM Pei seorang arsitek Amerika keturunan Tionghoa pernah ditanya tentang feng shui ini,apakah percaya dengan itu ?
Yes,I believe it but not in superstition…[IM Pei]
Kisah Ibu Yang Salah Mendidik Anak
Budaya-Tionghoa.Net | Pada masa lampau, tinggallah seorang janda yang mempunyai seorang anak laki-laki. Si ibu amat sangat menyayangi anak satu-satunya itu. Anak itu bebas pergi ke mana saja dan bebas melakukan apa saja yang diinginkannya. Ibunya tidak pernah melarangnya, malah memuji semua perbuatannya, baik ataupun buruk. Anak itu mempunyai kebiasaan yang buruk, ia selalu keluar rumah setiap malam.
Tian Gong , Yu Huang Dadi , Shang Di
Tanya : Kalau kita lihat, masyarakat Tionghua menghormati langit atau dipanggil Tian Gong , adakah sejarahnya ? Apakah Tian Gong ini sama dengan Yu Huang Da Di ? Siapa sih mereka itu ? .. Hendri
Budaya-Tionghoa.Net | Tian Gong dengan Yu Huang Dadi / Shangdi itu sebenarnya sama saja 天公 玉皇大帝 玉皇上帝. Siapa sebenarnya Yu Huang ? Apa Yu Huang itu Tuhan ? Jawabnya bisa ya dan tidak , itu tergantung dari sudut mana kita liatnya. Dari sudut Taoisme , Yu Huang Shang Di itu bukan Tuhan , soalnya YuHuang adalah bawahan dari San Qing 三清. Itu sebabnya kalau kita melihat patung YuHuang , pasti bawa sebilah papan atau Fu yang seperti kalau bawahan sedang menghadap kaisar.
Antara Sekte Sukhavati atau Jingtuzong (净土宗) dengan Masyarakat Teratai Putih Atau Bai Lian She
Photo Ilustrasi : by pfctdayelise ,
Gunung Lushan (庐山) Tempat Aliran Jingtu Berkembang ,
Budaya-Tionghoa.Net | ShanDao 善導 (613-681) bisa dikatakan pendiri aliran JingTu 淨 土 tapi SanDao sendiri mengatakan bahwa HuiYuan lah pendiri aliran JingTu. Dan memang HuiYuan lah yang pertama kali mendirikan BaiLian She atau Masyarakat Teratai Putih atau kadang disebut Lian Zhong �”� 宗 (sekte Teratai).