Budaya-Tionghoa.Net | Dalam budaya Tionghoa dikenal dua sifat kebajikan, yang pertama disebut Yang De 陽德dan yang kedua disebut Yin De 陰德. Untuk bisa memahami apa yang dimaksud Yang De dan Yin De, saya artikan Yang De adalah kebajikan positiva dan Yin De adalah kebajikan negativa.
Category: Filsafat Lain
Hu Shi 胡適 ( 1891-1962 )
Budaya-Tionghoa.Net | Jika bicara filsafat Tiongkok pada masa kini, maka nama Feng Youlan disebut sebagai seorang tokoh filsafat Tiongkok yang memperkenalkan filsafat Tiongkok pada dunia barat dengan buku yang berjudul “ Sejarah Filsafat Tiongkok” dan menjadi salah satu buku wajib bagi mereka yang mempelajari filsafat Tiongkok. Alasan saya memilih Hu Shi dalam tulisan ini adalah karena Hu Shi lah yang memulai penulisan outline sejarah filsafat Tiongkok pada abad 20 dan kemudian diikuti oleh Feng Youlan. Selain itu Hu Shi adalah sastrawan, sejarahwan dan menjadi salah satu tokoh penting gerakan pembaharuan budaya Tiongkok [1], menjadi tokoh controversial dan mendapat kritik dari berbagai pihak, salah satunya adalah Feng Youlan.
Kisah Lie Zi
Budaya-Tionghoa.Net|
Mengenai Toleransi
Budaya-Tionghoa.Net | Adapun prinsip ini saya tulis ulang : “Di empat samudra dan lima danau, semua manusia bersaudara” dan “Para pemeluk jalan suci dilarang saling menghina” menurut Kong Zi
Bicara mengenai Tionghoa, tentunya harus mau dan mengakui kata-kata Kong Zi sebagai guru besar orang Tionghoa. Jika dua pernyataan Beliau saja tidak bisa dituruti, apakah ia adalah orang Tionghoa ?
Hak Hak Alam
Photo Credit : transitionconsciousness.wordpress.com
Budaya-Tionghoa.Net | Pandangan dunia modern dewasa ini dipengaruhi oleh filsafat Materialisme Descartes dan pemikir-pemikir Materialisme seperti Newton, Bacon. Dan pengertian terhadap alam adalah mekanik dan menurut Bacon tujuan ilmu pengetahuan adalah untuk eksploitasi alam yang kemudian diperparah oleh Kapitalisme yang menganggap alam adalah untuk dieksploitasi demi kapital sehingga melahirkan kerusakan alam secara luas dan parah. Alam bukanlah sesuatu yang agung tapi lebih dari seonggok barang yang mekanik dan manusia yang berkuasa atas alam itu. Karena itu pada tahun 1970an lahir Ekologi sebagai jawaban atas kerusakan alam ini dan banyak aliran Ekologi seperti Antroposentrisme, Biosentrisme dan lain-lain.