Budaya-Tionghoa.Net | Tao Te Cing membahas mengenai pembinaan diri bagi mereka yang bersedia mempraktekkannya. Ada dua metode pembinaan diri, yakni teknik-teknik latihan jasmaniah serta melalui tingkah laku sehari- hari. Teknik-teknik pelatihan jasmaniah meliputi pengaturan nafas, melakukan sikap-sikap tubuh tertentu, serta melatih energi seksual sehingga dapat mengembalikan kebugaran dan kemudaan.
Category: Tao
Karma dan Tao
Seri Tulisan Laozi [2] – Taoisme Saat Ini
Seri Tulisan Laozi [1] – Pengantar
Budaya-Tionghoa.Net | Ajaran Lau Zi, lebih dikenal sebagai Taoisme, merupakan suatu paham filsafat yang lahir di Tiongkok dan telah mengalami berbagai perkembangan selama ribuan tahun. Dikembangkan oleh Lau Zi yang hidup pada masa 604 – 531 SM, dengan kitab utamanya yang disebut Kitab tentang Jalan Kebenaran [Tao Tee Cing] dan merupakan suatu kitab filsafat singkat yang sangat rumit dan hanya terdiri dari 5.250 huruf. Dalam Tao Tee Cing, terdapat gagasan yang terkenal sebagai ` Tiada Berbuat ‘ [Wu Wei], yang berarti membiarkan segala hal terjadi sesuai dengan apa adanya, alami, dan bukan dibuat-buat.
Chuang Tzu : Penciptaan dan Penghancuran (Tiga di Pagi Hari)
Budaya-Tionghoa.Net| Saat kamu menghancurkan sesuatu, kamu menciptakan sesuatu. Saat kamu menciptakan sesuatu, kamu menghancurkan sesuatu. Benda material tidak diciptakan atau dihancurkan. Secara keseluruhan konsep ini sebagai satu kesatuan. Bagaimana mungkin semua yang jelas-jelas berbeda ini berhubungan? Semua terlihat jauh terpisah satu sama lain sebagai dua atau lebih hal yang berbeda. Apakah Chuang Tzu sedang mabuk?