Berikut ini beberapa terjemahan puisi klasik dari sastrawan besar di masa Dinasti Tang (618-907) seperti Chen Zi’ang (656-702) , Wang Wei (699-759) , Li Bai (712-770) , Meng Jiao (751 -814) dan Liu Zongyuan (773-819)
Dewa Dewa Buddhisme
Budaya-Tionghoa.Net |Disini saya akan menuliskan pembagian jenis-jenis dewa Buddhism dalam khazanah rakyat Tiongkok. Saya menyadari nanti akan ada yang protes jika Sakyamuni Buddha disamakan dengan dewa. Jadi sebelumnya saya minta maaf jika ada yang merasa tersinggung. Sejak masuknya Buddhism ke Tiongkok , terjadi transformasi Buddhism yang memiliki ciri khas tersendiri.
Bo Yi (伯益) – Sang Domestikator
Budaya-Tionghoa.Net | Boyi(伯益) adalah domestikator hewan bagi bangsa Tiongkok. Dan juga sebagai penolong bagi Raja Yu , pendiri Dinasti Xia, dalam meredakan banjir besar.
Populasi Tiongkok Dari Masa Ke Masa
Imlek – Benturan Budaya
Budaya-Tionghoa.Net| Melihat banyaknya postingan yang berkaitan dengan Imlek dan pernik-pernik budaya serta adanya pertentangan budaya-budaya yang didasarkan agama. Disini kita harus berbesar hati dan jujur mengatakan bahwa memang pernah ada dan mungkin sampai sekarang masih ada benturan atau pertentangan budaya yang didasarkan agama terhadap budaya Tionghoa dalam hal ini adalah Imlek.